Struktur Perulangan For To Do
Perulangan For To Do
a. Perulangan Positif
Adalah perulangan dengan penghitung (counter) dari kecil ke besar atau pertambahannya positif.
Bentuk Umum : For variabel kontrol := nilai awal to nilai akhir do Statement
Contoh program 1:
Contoh program 2:
b. Perulangan Negatif
Adalah perulangan dengan penghitung (counter) dari besar ke kecil atau pertambahannya negatif.
Bentuk Umum : For variabel kontrol := nilai awal downto nilai akhir do statement
Contoh program :
c. Perulangan Tersarang (nested loop)
Contoh program :
Digunakan untuk melakukan proses perulangan yang telah diketahui berapa kali akan diulang dengan bertipe berurutan. Dan jika pernyataan yang akan mengalami perulangan lebih dari satu pernyataan, maka harus diawali Begin dan diakhiri End;. Perulangan For dapat berbentuk perulangan positif (to), perulangan negatif (downto) dan perulangan tersarang.
a. Perulangan Positif
Adalah perulangan dengan penghitung (counter) dari kecil ke besar atau pertambahannya positif.
Bentuk Umum : For variabel kontrol := nilai awal to nilai akhir do Statement
Contoh program 1:
Program for_to; Uses wincrt; Var i:integer; Begin For i:= 1 to 9 do Write (i); Write ('Pascal'); End.
Contoh program 2:
Program for_to; Uses wincrt; Var i:integer; Begin For i := 1 to 5 do Begin write (i); Writeln('Pascal') ; end; end.
b. Perulangan Negatif
Adalah perulangan dengan penghitung (counter) dari besar ke kecil atau pertambahannya negatif.
Bentuk Umum : For variabel kontrol := nilai awal downto nilai akhir do statement
Program for_to; Uses wincrt; Var i:integer; begin for i := 5 downto 1 do begin write (i); writeln ('Pascal'); end; end.
c. Perulangan Tersarang (nested loop)
Adalah perulangan yang berada dalam perulangan lainnya. Perulanagn yang lebih dalam akan diproses terlebih dahulu sampai habis. kemudian perulanagan yang luar baru bertambah, mengerjakan perulanagn yang lebih dalam lagi mulai dari awal dan seterusnya.
program ul_sar; uses wincrt; var i,j:integer; begin for i:=1 to 5 do begin for j := 1 to 3 do write (i:5, j:2); writeln; end; end.